Lowongan Kerja Bukittinggi – Pondok Pesantren Sumatera Thawalib Parabek adalah salah satu yayasan pondok pesantren yang terkemuka di kota Bukittinggi. Saat ini sedang membutuhkan tenaga kerja yang berkompeten segera untuk mengisi posisi sebagai berikut :
Lowongan Kerja Bukittinggi Pondok Pesantren Sumatera Thawalib Parabek Terbaru
Formasi :
Guru Kitab
Guru Bahasa Arab
Guru Tahfizh
Guru Bahasa Indonesia
Guru IPA
Guru BK
Pembina Asrama
Persyaratan :
- Muslim/ Muslimah berusia maksimal 35 tahun
- Minimal pendidikan S1 untuk Guru dan Pembina pada bidang yang sesuai dengan IPK > 3.00
- Mampu membaca Al-Quran dengan tartil
- Memiliki pemahaman keIslaman dan berkepribadian baik serta mampu bekerjasama dalam team
- Aktif dalam kegiatan keislaman dan memiliki kepribadian terhadap pembentukan akhlaqul karimah pada remaja muslim serta terbiasa dalam menjalin komunikasi dengan ramaja
- Kreatif, aktif, dinamis, memiliki komitmen untuk terus mengembangkan diri dan memiliki pengalaman mengajar
- Mampu membaca kitab dan menterjemahkannya (khusus guru kitab)
- Memiliki kemampuan IT serta berbahasa inggris atau arab lisan dan tulisan
- Memiliki pengalaman atau pemahaman dalam pola asuh asrama (khusus pembina asrama)
- Tidak merokok
- Bersedia magang diasrama selama 3 bulan (khusus guru)
Berkas Lamaran :
- Surat lamaran kerja
- Curriculum vitae (CV)
- Fotocopy ijazah
- Fotocopy trankrip nilai
- Fotocopy KTP
- Pas foto 4×6 (2 lembar)
- Surat pengalaman kerja (jika ada)
- Dokumen pendukung lainnya
Yang berminat dengan lowongan kerja Pondok Pesantren Sumatera Thawalib Parabek Bukittinggi tersebut silahkan kirim surat lamaran lengkap beserta dokumen pendukung lainnya melalui via Pos (cap pos) atau diantarkan langsung ke alamat :
PONDOK PESANTREN SUMATERA THAWALIB PARABEK BUKITTINGGI
Jorong Parabek, Kanagarian Ladang Laweh
Kecamatan Banuhampu, Kabupaten Agam
Sumatera Barat 26181
Closing Date: 20 Juni 2020 |
Sekian informasi seputar Lowongan Kerja Bukittinggi Pondok Pesantren Sumatera Thawalib Parabek Terbaru. Jangan lupa bagikan Informasi Lowongan Kerja Sumatera Barat lainnya dari Jobsumbar.com ke rekan, teman, saudara dan orang yang kamu cintai. Semoga Bermanfaat…
Mohon informasi loker dong buat yang masih mahasiswi di Bukittinggi.
Soalnya, saya butuh pekerjaan untuk membiayai kuliah,jadi mohon informasinya buat pekerja part time untuk anak kuliahan.
#Terimakasih 🙏
Hai sanak, info kedepannya bisa ikuti secara gratis dengan akses situs ini ya.
Atau bisa isi email di form berlangganan. GRATIS 🙂