Lowongan Kerja Padang PT. Mandiri Utama Finance

. 4 Februari 2020

Lowongan Kerja Padang PT. Mandiri Utama Finance Terbaru

Lowongan Kerja Padang – PT. Mandiri Utama Finance adalah sebuah anak perusahaan PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk yang bergerak di sektor pembiayaan multiguna. Saat ini cabang Padang sedang membuka lowongan kerja untuk mengisi posisi sebagai berikut :

Lowongan Kerja Padang PT. Mandiri Utama Finance Terbaru

1. CREDIT MARKETING  (STAFF)
2. BUSINESS RELATIONSHIP (STAFF)

Persyaratan :

  • Pria/ Wanita
  • Usia maksimal 30 tahun
  • Pendidikan min. D3/ S1 semua jurusan
  • Pengalaman min. 1 tahun dibidang yang sama
  • Berpenampilan menarik dan komunikatif
  • Mampu mengoperasikan komputer (Ms. Office)
  • Dapat berkomunikasi dengan baik
  • Jujur, disiplin dan bertanggung jawab
  • Pekerja keras dan loyalitas tinggi
  • Penempatan di Bukittinggi

Berkas Lamaran :

  • Surat lamaran kerja
  • Curriculum vitae (CV)
  • Foto copy ijazah
  • Foto copy trankrip nilai
  • Foto copy KTP
  • Phas foto terbaru (warna)
  • Surat pengalaman kerja (jika ada)
  • Dokumen pendukung lainnya

Loker Lainnya :

Bagi yang berminat dan tertarik dengan lowongan kerja PT. Mandiri Utama Finance Padang tersebut silahkan kirim/ antarkan langsung surat lamaran lengkap beserta dokumen pendukung lainnya ke alamat :

PT. MANDIRI UTAMA FINANCE
Jl. S. Parman No. 236 Ruko C-D
Kel. Ulak Karang, Kec. Padang Utara
Kota Padang, Sumatera Barat
Atau via e-mail ke :
recruitment@muf.co.id
Subjek: Posisi_Cabang

Closing Date: Segera / secepatnya

Sekian informasi seputar Lowongan Kerja Padang PT. Mandiri Utama Finance Terbaru. Jangan lupa bagikan Informasi Lowongan Kerja Sumatera Barat lainnya dari Jobsumbar.com ke rekan, teman, saudara dan orang yang kamu cintai. Semoga Bermanfaat…

3 pemikiran pada “Lowongan Kerja Padang PT. Mandiri Utama Finance”
  1. Saya berpengalaman di bisnis relationship staff….cuma umur saya sudah 38 tahun…apa masih bisa…saya melamar?

    Balas
  2. Saya ingin melamar sebagai kolektor , apa masih ada loker terima bulan ini?
    Saya berpengalaman di bidang colection selama 5 tahun. Saya harap bisa berkerja di mandiri utama finance cab padang

    Balas
Tinggalkan komentar

Artikel Terkait
. Padang . 4 Februari 2020
Lowongan Kerja Sumbar – CV. Retyan Computer (retyan.co.id) adalah sebuah perusahaan yang bergerak dibidang penyedia online shop perlengkapan komputer, printer, acessories dan berbagai produk elektronik lainnya skala nasional di Indonesia. Saat ini sedang membuka lowongan kerja sebagai berikut : Lowongan Kerja Sumbar CV. Retyan Computer Terbaru 1. MANAGER 2. MARKETING 3. IT SUPPORT 4. ADMIN ... Baca Selengkapnya
. Padang . 4 Juli 2020
Lowongan Kerja Sumbar – PT. Pelabuhan Indonesia III (Persero) adalah sebuah perusahaan BUMN yang bergerak dibidang jasa layanan operator terminal pelabuhan di Indonesia. Saat ini sedang membuka lowongan kerja terbaru sebagai berikut : Lowongan Kerja PT. Pelabuhan Indonesia III Persero Terbaru CALL CENTER Persyaratan : Laki-laki/ Perempuan Usia maksimal 27 tahun per 1 Agustus 2020 ... Baca Selengkapnya
. Padang . 3 Februari 2020
Lowongan Kerja Padang – PT. Talang Gugun Sari Nusantara adalah sebuah perusahaan yang bergerak dibidang distributor produk kesehatan (farmasi) di kota Padang. Saat ini sedang membutuhkan tenaga kerja yang handal dan profesional segera untuk mengisi posisi sebagai berikut : Lowongan Kerja Padang PT. Talang Gugun Sari Nusantara Terbaru ADMINISTRASI (ADMIN) Persyaratan : Wanita Usia maksimal ... Baca Selengkapnya
. Padang . 20 Juli 2020
Lowongan Kerja Padang – CV. Luthfi Computer adalah sebuah perusahaan yang bergerak dibidang penjualan produk elektronik (Komputer, Laptop, Acessories dll) di kota Padang. Saat ini sedang membuka lowongan kerja sebagai berikut : Lowongan Kerja Padang CV. Luthfi Computer Terbaru MARKETING/ PENJUALAN TOKO Persyaratan : Pria/ Wanita Usia maksimal 25 tahun Pendidikan min. SMA/ Sederajat Mampu ... Baca Selengkapnya